All posts by Admin PT

Monkey Pox

Monkeypox sebenarnya bukanlah penyakit baru. Pada tahun 1970, sebuah virus genus orthopoxvirus yang tidak dikenal dan kemudian disebut monkeypox virus, teridentifikasi pertama kali pada manusia. Kasus pertama ditemukan di Republik Kongo, ketika seorang anak laki-laki ditemukan menderita suatu penyakit yang mirip cacar air (smallpox), yang kemudian terkonfirmasi sebagai infeksi Monkeypox virus pada manusia oleh WHO.